Kamis, 10 November 2011

Link Building dan Meningkatnya traffic pengunjung

Membangun suatu Link - building yang efektif adalah faktor yang sangat penting sehingga blog/web kita menjadi SEO friendly.Bahkan pula Link Building merupakan suatu paket yang sangat ampuh untuk meningkatkan popularitas suatu blog/web.Peringkat website Anda di mesin pencari teratas sangat tergantung pada inbound link Anda.Bila membangun suatu link yang terencana/teroganisir dengan baik dapat membantu kita untuk mencapai peringkat atas di mesin pencarian,yang secara signifikan meningkatkan traffic pengunjung si website/blog anda.hal ini sangat berguna apalagi kalau anda, bergelut di bisnis online,hal ini tentu bisa menngkatkan penjualan serta pendapatan secara online.
Jadi singkatnya suatu Link-Building yang efektif bisa meningkatkan peringkat website anda maupun traffic pengunjung.
Untuk membuat website ramah mesin pencari kita menggunakan link inbound dan backlink, pakar SEO membuat analisis mendalam tentang konten, kata kunci dan aspek terkait lainnya. Mereka merencanakan dan melaksanakan solusi bangunan link yang sesuai yang dapat menghasilkan hasil yang maksimal.
para pakar SEO biasanya mereka melakukan :

-Develop reciprocal link,backlink,one way links, anchor links, internal link structure, three way link building dsb
-Evaluasi optimasi off-page
-Menemukan website yang berguna untuk membangun link 
-memonitor secara konstan, reviews dan memodifikasi link yang rusak
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

vps web hosting